Laptop ASUS tipe terbaru
Laptop

6 Laptop ASUS tipe terbaru dengan fitur Touch Screen

Halo sobat Ilmu, Membahas mengenai perkembangan laptop model terbaru. Memang sudah sangat luar biasa, ditambah lagi dengan diluncurkannya model laptop layar flip atau laptop yang layarnya bisa dilipat fleksibel. Kali ini Buka Ilmu akan membahas mengenai Laptop ASUS tipe terbaru.

Mengapa Laptop ASUS? Sebagaimana yang sudah kita tahu, bahwa Laptop yang paling banyak ditemui di Indonesia adalah Laptop keluaran ASUS dan selain banyak ditemui, di Indonesia juga sudah beredar Laptop ASUS tipe terbaru layarnya atau biasa disebut laptop Flip dan Touchscreen. Berikut rinciannya.

ASUS Vivobook Flip TP412FA

Laptop ASUS tipe terbaru

Laptop ASUS tipe terbaru pertama adalah ASUS Vivobook Flip TP412FA yang sudah didukung dengan prosessor Intel Gen Whiskey Lake membuat performanya semakin luar biasa. Laptop Flip ini memiliki layar sebesar 14 inchi dan pastinya sudah HD.

Untuk RAM dari Laptop ASUS Vivobook Flip TP412FA ini adalah 8GB dengan Storage internal 512 GB. Sangat besar jika dibanding laptop ASUS Flip keluaran sebelumnya. Untuk harganya, ketika artikel ini ditulis harga paling murah Rp. 10.200.000.

Baca juga : Rekomendasi Laptop ASUS yang bisa dilipat dengan harga murah

ASUS Zenbook Flip UX363EA

Laptop ASUS tipe terbaru

Dengan menggunakan Prosessor Intel core i5-1135G7 membuat Laptop ASUS tipe terbaru satu ini menarik untuk dimiliki. Layar yang disuguhkan Laptop ASUS Zenbook Flip UX363EA ini sebesar 13,3 inci dengan dilengkapi prosessor Intel Core i5-1135G7, dan Grafisnya sudah menggunakan Intel Iris Xe.

Laptop ASUS Zenbook Flip UX363EA ini memiliki RAM sebesar 8GB san Storage internal sebesar 512GB, dan salah satu keunggulan laptop ini adalah menggunkaan sistem operasi berupa microsoft windows 10 x64 dan juga microsoft Office 2019.

ASUS Zenbook Flip UM462DA

Laptop ASUS tipe terbaru

Menggunakan Prosessor AMD Ryzen 5 3500U membuat Laptop ASUS tipe terbaru ini memiliki performa yang luar biasa hebat. Ditambah lagi grafisnya menggunakan AMD Radeon vega 8, membuat tampilan lebih tajam dan menarik, untuk layarnya sendiri memiliki ukuran 14 inchi full HD.

ASUS Zenbook Flip UM462DA ini memiliki RAM 8 GB dan storage internal sebesar 512 GB SSD, laptop ASUS Zenbook Flip UM462DA ini sangat membantu untuk menyelesaikan tugas-tugas kantor, dan memang banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan besar di Indonesia. Untuk harga laptop ASUS Zenbook Flip UM462DA saat artikel ini ditulis paling murah 10.800.000.

Baca juga : 3 Cara masuk BIOS laptop HP yang Paling Mudah

ASUS Vivobook Flip 12 TP203NAH

Laptop ASUS tipe terbaru

Dengan spesifikasi lebih rendah dari Laptop ASUS tipe terbaru sebelumnya,  tentunya dengan harga yang lumayan jauh lebih murah. Bahkan bisa dikata ASUS Vivobook Flip 12 TP203NAH menjadi laptop flip murah. Meskipun murah spesifikasi laptop ini juga bagus loh.

Untuk layarnya sendiri memiliki ukuran 11.6 inchi dan pastinya sudah touch screen (layar sentuh). Prosessor ASUS Vivobook Flip 12 TP203NAH ini menggunakan Intel Quad Core N4200 dengan dukungan RAM 4GB dan storage internal 500GB. Untuk harganya ketika artikel ini ditulis paling murah Rp. 4.575.000.

ASUS Vivobook Flip TP412FA

Laptop ASUS tipe terbaru

Didukung dengan layar sebesar 14 inchi Laptop ASUS tipe terbaru satu ini sangat enak untuk dibawa travelling kantor, karena memang bodynya yang slim serta fiturnya yang komplit. Untuk posisi layar sangat fleksibel tapi wajib hati-hati ya!

Untuk Prosessornya ASUS Vivobook Flip TP412FA sudah menggunakan Intel core i5-8265U dengan Grafis UHD juga sudah menggunakan RAM yang lumayan besar yakni 8GB dan Storage Internalnya 512 GB SSD. Fitur tambahan dari laptop ASUS Vivobook Flip TP412FA ini adalah wifi, Bluetooth USB Port dan Speaker. Untuk harga ASUS Vivobook Flip TP412FA ketika ditulis paling murah 10.000.000.

Baca juga : Rekomendasi Laptop ASUS yang bagus untuk mahasiswa dengan harga terjangkau

ASUS Zenbook Flip UX461FN

Laptop ASUS tipe terbaru

Dibekali dengan spesifikasi mumpuni  Laptop ASUS tipe terbaru terakhir ini memiliki keunggulan yang luar biasa mulai dari desainnya yang elegan, layar yang fleksibel dan pastinya udah touch screen.

ASUS Zenbook Flip UX461FN hadir dengan layar sebesar 14 inchi dengan prosessor handal Intel Core i5-8265U menggunakan grafis Nvidia GeForce MX150 2GB DDR5 memiliki RAM 8GB dan juga storage internal sebesar 512 GB SSD. Dengan fitur luar biasanya saat artikel ini ditulis harga paling murah Rp.14.000.000.

Itulah 6 Laptop ASUS tipe terbaru dan rata-rata emang sudah dilengkapi dengan touch screen. Sehingga akan sangat membantu sobat dalam bekerja maupun berkarya. Untuk selanjutnya selamat mencoba Laptop ASUS tipe terbaru diatas ya!!!

Contact Us